LC Universitas Bina Darma sebagai unit pendukung Universitas dalam hal pengembangan dan peningkatan kemampuan mahasiswa dalam bidang Bahasa Inggris, salah satu wujud nyata adalah dengan membina dan membimbing mahasiswa untuk dapat berkompetisi diajang-ajang begengsi seperti debat Bahasa Inggris, story telling, scrabble dan lain-lain.
Foto diatas adalah salah satu kejuaraan yang dimenangi oleh mahasiswa Universitas Bina Darma. Melalui acara tahunan yang bertajuk EEC in Action tersebut, mahasiswa UBD berhasil mempersembahkan tropi juara ke-3.